• MTSN 12 JAKARTA
  • UNGGUL DALAM PRESTASI,BERLANDASKAN IMTAQ DAN IMTEK
Data Post

MTsN 12 Jakarta Sebagai Madrasah Zona Integritas di Lingkungan Kemenag

(Humas & Osis) --- MTsN 12 Jakarta sudah menyelenggarakan program Zona Integritas sejak tahun 2020. Upaya pembenahan telah dilakukan dalam mensosialisasikan zona integritas di keluarga besar MTsN 12 Jakarta sesuai dengan regulasi yang berlaku. Pada tahun 2021 MTsN 12 Jakarta mengajukan diri untuk dinilai. Kami memohon dukungan dari semua stakeholder agar upaya yang telah diakukan memberi perubahan dan memenuhi syarat untuk memperoleh.


Zona Integritas (ZI) adalah predikat yang diberikan kepada instansi pemerintah yang pimpinan dan jajarannya mempunyai komitmen untuk mewujudkan Wilayah Bebas Korupsi (WBK)/ Wilayah Birokrasi Bersih Melayani (WBBM) melalui reformasi birokrasi, khususnya dalam hal pencegahan korupsi dan peningkatan kualitas pelayanan publik.
Pembangunan Zona Integritas dianggap sebagai role model Reformasi Birokrasi dalam penegakan integritas dan pelayanan berkualitas dalam arti lain bahwa Zona Intergritas/ Wilayah Bebas Korupsi merupakan miniatur dari Reformasi Birokrasi
Di Tingkat Provinsi Terdapat Reformasi Birokrasi (RB) yang ditunjang seluruh Pejabat Negara, maka terdapat yang bisa menjadi model Reformasi birokrasi yang telah layak ditetapkan menjadi Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) ataupun Wilayah Birokrasi Bersih Melayani (WBBM).


Wilayah Bebas dari Korupsi yang selanjutnya disingkat Menuju WBK adalah predikat yang diberikan kepada suatu unit kerja/kawasan yang memenuhi sebagian besar manajemen perubahan, penataan tatalaksana, penataan sistem manajemen SDM, penguatan pengawasan, dan penguatan akuntabilitas kinerja.
Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani yang selanjutnya disingkat Menuju WBBM adalah predikat yang diberikan kepada suatu unit kerja/kawasan yang memenuhi sebagian besar manajemen perubahan, penataan tatalaksana, penataan sistem manajemen SDM, penguatan pengawasan, penguatan akuntabilitas kinerja, dan penguatan kualitas pelayanan publik.

HUMAS (Hj. Nur Anisah. M.Pdi) & OSIS (devisi publikasi dan dokumentasi periode 2021/2022) 

 

 

Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
Pembinaan Pendidik dan Tenaga Kependidikan MTsN 12 Jakarta
Pembinaan Pendidik dan Tenaga Kependidikan MTsN 12 Jakarta

Pembinaan Pendidik dan Tenaga Kependidikan MTsN 12 Jakarta Jakarta - Pembinaan perdana  oleh ibu Kepala Madrasah MTsN 12 Jakarta Hj. Rosadah, S.Pd, M.Pd 03/05/2024 15:38 - Oleh Administrator - Dilihat 4 kali

HARI PENDIDIKAN NASIONAL 2024
HARI PENDIDIKAN NASIONAL 2024

Memperingati Hari Pendidikan Nasional 2024 di MTsN 12 Jakarta Jakarta - Hari Pendidikan Nasional pada hari ini 2 Mei 2024, MTsN 12 Jakarta Kembali mengadakan upacara memperinga 02/05/2024 19:58 - Oleh Administrator - Dilihat 58 kali

Dua Siswa MTsN 12 Jakarta Mengikuti Babak Semifinal KOSSMI
Dua Siswa MTsN 12 Jakarta Mengikuti Babak Semifinal KOSSMI

Jakarta - Mohon doa dan dukungan semuanya untuk peserta KOSSMI (Kompetetisi Sains Siswa Muslim Indonesia), M. RIDHO Kelas 8.5, AMANDA Kelas 8.5 dan AZZAHIRA Kelas 8.6 yang sedang mengik 01/05/2024 06:44 - Oleh Administrator - Dilihat 71 kali

SISWA MTsN 12 JAKARTA MASUK FINAL KOMPETISI NALARIA REALISTIK (KMNR)
SISWA MTsN 12 JAKARTA MASUK FINAL KOMPETISI NALARIA REALISTIK (KMNR)

Jakarta - Babak final kompetisi Matematika Nalaria Realistik (KMNR) 19 Dan Olimpiade Guru Matematika (OGM). Kegiatan dilaksanan pada Minggu, 28 April 2024, bertempat di Ecoven 28/04/2024 13:40 - Oleh Administrator - Dilihat 154 kali

CEGAH DBD, MTsN 12 JAKARTA LAKUKAN FOGGING DI SELURUH AREA SEKOLAH
CEGAH DBD, MTsN 12 JAKARTA LAKUKAN FOGGING DI SELURUH AREA SEKOLAH

CEGAH DBD, MTsN 12 JAKARTA LAKUKAN FOGGING DI SELURUH AREA SEKOLAH Jakarta – Jum'at, 26 April 2024 Puskesmas Kecamatan Kebon Jeruk bekerja sama dengan MTsN 12 Jakarta, mel 26/04/2024 17:50 - Oleh Administrator - Dilihat 296 kali

ASESMENT MADRASAH TSANAWIYAH NEGERI 12 JAKARTA T.A 2023/2024
ASESMENT MADRASAH TSANAWIYAH NEGERI 12 JAKARTA T.A 2023/2024

Kegiatan Asesmen Madrasah MTsN 12 Jakarta      Jakarta (Humas) - Kegiatan Asesmen Madrasah (AM) tahun 2024 Kelas IX Tahun 2024 yang dilaksanakan  mulai Senin 22/04/2024 12:02 - Oleh Administrator - Dilihat 452 kali

APEL HARI KARTINI DAN DOA
APEL HARI KARTINI DAN DOA

"Penghormatan Bedera Merah Putih dan Doa MTsN 12 Jakarta"      Apel pagi penghormatan bendera merah putih dan doa dalam memperinati "Hari Kartini" bersama dewan guru, 22/04/2024 11:28 - Oleh Administrator - Dilihat 294 kali

HARI KARTINI
HARI KARTINI

"Penghormatan Bedera Merah Putih dan Doa MTsN 12 Jakarta"      Apel pagi penghormatan bendera merah putih dan doa dalam memperinati "Hari Kartini" bersama dewan guru, 22/04/2024 11:27 - Oleh Administrator - Dilihat 23 kali

SELAMAT HARI KARTINI
SELAMAT HARI KARTINI "SEMANGAT KARTINI DI ERA MILENIAL"

SELAMAT HARI KARTINI "SEMANGAT KARTINI DI ERA MILENIAL"   "Kartini Milenial adalah Perempuan-perempuan kretif yang mampu menebarkan aura positif dan mampu menumbuhkan 21/04/2024 08:23 - Oleh Administrator - Dilihat 33 kali

LEPAS SAMBUT KEPALA MADRASAH TSANAWIYAH 12 JAKARTA
LEPAS SAMBUT KEPALA MADRASAH TSANAWIYAH 12 JAKARTA

  LEPAS SAMBUT KEPALA MADRASAH BARU DAN LAMA MTsN 12 JAKARTA   Dalam kehidupan adanya pertemuan, pasti juga akan ada perpisahan. Dan perpisahan telah mengajarkan kita 20/04/2024 15:51 - Oleh Administrator - Dilihat 102 kali